Monday, June 13, 2011

Manfaat Daun Sirsak Untuk mengobati Kanker

daun sirsak, sirsak, gambar daun sirsak, manfaat daun sirsak, pohon sirsakDelapan jenis penyakit kanker sekarang dapat disembuhkan dengan daun sirsak. Tentu kita tahu pohon sirsak maupun sirsak, ternyata daunnya dapat menyembuhkan penyakit kanker. Penyakit kanker dapat disembuhkan dengan beberapa helai daun sirsak secara tuntas dan teratur.

Dosis yg pernah dicoba adalah:

10 helai daun sirsak yg telah hijau tua, direbus dengan 3 gelas air (600 cc), dan dibiarkan hingga tersisa satu gelas air (200 cc). Setelah adem, lalu disaring dan diminum setiap pagi (ada bbrp pasien yg minum pagi-sore).

Efeknya, perut akan terasa hangat/panas, lalu badan berkeringat deras. Perlu diingat bhw obat herbal ini tidak 'ces-pleng', artinya setelah minum rutin selama 3-4 minggu efeknya baru kelihatan. Kondisi pasien membaik, bisa beraktifitas kembali, dan stlh diperiksa lab/ dokter ternyata sel-sel kankernya mengering, sementara sel-sel lain yg tumbuh (rambut, kuku, dll) sama sekali tidak terganggu. Di internet sudah banyak testimoni tentang para pasien yang mencoba pengobatan alternatif ini. Selain itu sudah ada beberapa perusahaan yang menjual obat Graviola ini dalam bentuk kapsul, sehinga lebih mudah dan praktis dipakai. Coba saja telusuri melalui Google dgn mengetik: "graviola anti-cancer". Mudah2an bermanfaat........

Dalam kesempatan kunjungan ke area perkebunan, disampai kan oleh salah satu pakar buah disana bahwa Sirsak mempunyai manfaat yang sangat besar dalam pencegahan dan penyembuhan penyakit kanker.

Untuk pencegahan, disarankan makan atau minum jus buah sirsak.

Untuk penyembuhan :
1. Rebus 10 buah daun sirsak yang sudah tua (warna hijau tua) ke dalam 3 gelas air dan direbus terus hingga menguap dan air tinggal 1 gelas saja.

2. Air yang tinggal 1 gelas diminumkan ke penderita setiap hari 2 kali.

Setelah minum, efeknya katanya badan terasa panas, mirip dengan efek kemoterapi.

Dalam waktu 2 minggu, hasilnya bisa dicek ke dokter, katanya cukup berkhasiat. Daun sirsak ini katanya sifatnya seperti kemoterapi, bahkan lebih hebat lagi karena daun sirsak hanya membunuh sel sel yang tumbuh abnormal dan membiarkan sel sel yang tumbuh normal. Sedangkan kemoterapi masih ada efek membunuh juga sebagian sel sel yang normal.

Baca Juga :

Manfaat Daun Sirsak Untuk mengobati Kanker
4/ 5
Oleh