Friday, January 28, 2011

Cara Mengobati Gagal Ginjal

ginjal, gangguan ginjal,gagal ginjalPada masa modern ini, mengingat pengobatan medis sangat mahal maka pengobatan alternatif sedang digemari oleh mereka yang sudah bosan dengan jenis pengobatan medis dan penyakitnya tak kunjung sembuh. Terbukti, dengan banyaknya penyakit yang bisa disembuhkan dengan cara alternatif ini. Salah satunya adalah pengobatan alternatif gagal ginjal.

Ginjal adalah sepasang organ tubuh yang bentuknya seperti kacang. Ginjal berfungsi untuk menyaring kotoran dari darah yang dikeluarkan dalam bentuk urin. Jika balita Anda meminum obat flek rimactazid yang berwarna merah, maka urinnya akan berubah menjadi merah. Itu membuktikan ginjal anak Anda telah bekerja dengan baik.

Para pekerja kantoran sering didera nyeri pinggang jika mereka kekurangan minum, ini merupakan salah satu gejala gangguan ginjal. Penyakit gagal ginjal pada mulanya diawali keluhan-keluhan yang dianggap sepele.

Sebagian besar masalah ginjal tidak perlu muncul kalau kita menjaganya. Upaya ini harus dilakukan sejak usia dini. Mulai dari kebiasaan tidak menahan “berkemih”, memilih air minum yang sehat, minum sehari 8 gelas air, membatasi minum teh dan kopi, meminum cairan penambah energi yang beraneka warna, kesalahan cara cebok (untuk perempuan yang membasuh dari muka ke belakang), terlambat mengganti pembalut, tidak tepat membersihkan organ intim dan sebagainya.

Keluhan gangguan ginjal antara lain adalah:

  1. Rasa panas waktu berkemih, keruh, berdarah.
  2. Terlalu sering berkemih.
  3. Membengkaknya kelopak mata.
  4. Tangan dan kaki membengkak.
  5. Nyeri pinggang
  6. Nyeri mulas, melilit di pinggang disertai mual dan muntah.

Ginjal yang rusak, fungsi penyaringnya akan menurun. Ginjal juga akan rusak bila terbentuk batu kemih. Batu kemih hanya terbentuk jika ada infeksi. Ginjal yang ada batunya mencetuskan hipertensi (tekanan darah tinggi).

Ginjal juga dapat terganggu setelah mengkonsumsi jengkol. Biasakanlah hidup sehat dengan minimal minum air 8 gelas sehari dan usahakan berkemih secara teratur (jangan menahan diri ketika Anda ingin berkemih).

Apabila mengalami salah satu keluhan di atas, lebih baik memastikan dengan memeriksakan diri ke dokter.

Kumis Kucing si Peluruh Kencing

Kumis kucing tumbuh liar di sepanjang anak sungai, selokan, semak-semak di dataran rendah. Khasiatnya antara lain antiradang, infeksi kandung kencing, peluruh kencing, menghilangkan panas dan lembap, menghancurkan batu di saluran kemih, kencing manis, tekanan darah tinggi, rematik, dan sebagainya.

Berikut ini akan diuraikan cara mengobati infeksi saluran kencing, yang menyebabkan terlalu sering buang air kecil.

  • Sediakan daun kumis kucing segar, meniran, dan akar alang-alang, masing-masing 30 gram.
  • Cuci sampai bersih, potong-potong seperlunya kemudian direbus dalam 3 gelas air sampai tersisa sepatuhnya.
  • Setelah dingin saring dan air saringannya diminum sehari 3 kali, masing-masing setengah gelas.
Jika Anda tidak ingin repot-repot dalam meracik kumis kucing, kami telah mempunyai solusi yang lebih praktis dan lebih berkhasiat yang sudah kami ramu dalam Herba Kumis Kucing.

Herbal Kumis Kucing

Obat gangguan ginjal gagal ginjal obat herbal alamai tradisional
Isi 60 kapsul @ 500mg

Harga :
Rp 50.000,- (Belum termasuk ongkos kirim)

Pemesanan :

Sms ketik :
Pesan - Herba Kumis Kucing - Jumlah Pesan - Nama - Alamat Lengkap. ke 08562509013

Contoh :
Pesan Herba Kumis Kucing 1 Joko Haryanto Jl.Seruni no.2 Pondok Pinang Kalimantan Timur 98882

Jangan lupa Kode Pos Anda, Kami akan segera konfirmasi jumlah biaya dan rekening yang harus Anda transfer.

Herba Kumis Kucing adalah herbal tunggal dari tumbuhan kumis kucing dengan nama latin Orthosiphi Herba.

Efek Farmakologi Herbal:

Anti radang, peluruh kencing (deuretik), menghilangkan panas dan sembab, serta menghancurkan batu ginjal.

Insyaallah berkhasiat mengobati :
  1. Kencing batu.
  2. Infeksi ginjal akut dan kronis.
  3. Infeksi kandung kencing.
  4. Sembab / bengkak karena timbunan cairan di jaringan indema).
  5. Infeksi saluran kencing.
  6. Kencing manis.
  7. Tekanan darah tinggi.
  8. Rematik gout, asam urat.
Komposisi:
Orthoshipi Herba.

Aturan minum:
  • Pengobatan : 3 X sehari 3 – 5 kapsul, sampai sembuh untuk hasil optimal minum s/d kurang lebih 6 botol.
  • pencegahan / pemeliharaan : 2 X sehari 2 kapsul.

PERINGATAN!!
Tidak diajurkan untuk wanita hamil.

Sekilas Tentang Kumis Kucing

Sifat Dan Efek Farmakologis Kumis Kucing

Manis, sedikit pahit dan sejuk. Berkhasiat peluruh kemih, peluruh batu ginjal dan anti infeksi untuk kandung kemih. Mengandung sinensetin yang berkhasiat anti radang dan peluruh kemih.

Kegunaan 

Terapi infeksi ginjal, infeksi saluran kemih, batu ginjal dan kandung kemih, radang ginjal, radang prostat, nyeri dan susah buang air kemih, batu empedu, asam urat tinggi dan hipertensi.

Senyawa Aktif

Saponin, polifenol, flavonoid, myoinositol, orthisiphon glikosida dan minyak atsiri

Pemesanan :

Sms ketik :
Pesan - Herba Kumis Kucing - Jumlah Pesan - Nama - Alamat Lengkap. ke 08562509013

Contoh :
Pesan Herba Kumis Kucing 1 Joko Haryanto Jl.Seruni no.2 Pondok Pinang Kalimantan Timur 98882

Jangan lupa Kode Pos Anda, Kami akan segera konfirmasi jumlah biaya dan rekening yang harus Anda transfer.

Baca Juga :

Cara Mengobati Gagal Ginjal
4/ 5
Oleh